Manfaat Air Jeruk Nipis Yang Di Campur Madu Untuk Obat Pereda Batuk

19.33

Manfaat Air Jeruk Nipis Yang Di Campur Madu Untuk Obat Pereda Batuk - Selamat datang kembali  di dunia info dan tips. Apakah hari ini anda sedang menderita batuk? Jangan khawatir kali ini saya akan berbagi kepada anda cara mengatasinya. Caranyapun cukup mudah, bahannya mudah di dapat dan bisa terbilang ini obat alami.

Adapun bahan-bahan untuk mengobat batuk ini adalah jeruk nipis dan madu. Pasti bahan tersebut ada disekitar anda kan? Caranyapun mudah cukup buat air perasan jeruk nipis dan campurkanlah dengan madu secukupnya. 

Mengapa air jeruk nipis yang dicampur madu dapat meredakan batuk. Hal ini dikarenakan jeruk nipis mengandung vitamin C yang mampu memperbaiki ketahanan tubuh untuk melawan flu dan mengandung antiseptik yang dapat membuang racun dalam tubuh. Sedangkan madu juga memiliki antiseptic serta mampu menambah tenaga untuk melawan flu yang anda derita.

Demikianlah ulasan saya mengenai  Manfaat Air Jeruk Nipis Yang Di Campur Madu Untuk Obat Pereda Batuk. Semoga bermanfaat dan terima kasih.

Artikel Terkait

Previous
Next Post »