Aplikasi Penghemat Baterai Android

21.55
Dunia Info dan Tips-Aplikasi Penghemat Baterai Android.Banyak dari pengguna smartphone android yang mengeluhkan dengan masalah baterainya yang cepat sekali drop.Diposting sebelumnya saya membahas mengenai smartphone android yang memiliki kemampuan pengisian ulang daya baterai cepat.Melemahnya baterai android disebabkan beberapa hal seperti aplikasi yang berjalan dan lainnya.Saat ini banyak developer aplikasi android terus berinovasi untuk dapat mengatasi masalah masalah baterai android.

Berikut saya informasikan kepada anda beberapa aplikasi penghemat baterai android yang dihasilkan oleh para developer aplikasi android yang terbukti mampu menghemat daya baterai dan yang patut anda coba,diantaranya:
1.Turbo Battery Saver-Dengan menggunakan modus hemat energi pada aplikasi ini dapat menambah daya tahan baterai android anda hingga 5%.
2.Battery Life Saver-Dengan menggunakan aplikasi ini pemakai smartphone android dapat menghemat daya tahan baterainya hanya dengan sekali klik saja.Yang akan mematikana beberapa modul sistem operasi seperti;auto-sync,suara,getaran dan lain-lain
3.Smart Battery Saver and Booster-Aplikasi yang satu ini dklaim mampu mengehemat batterai android handphone maupun tablet mencapai 50%.
4.Go Battery Saver and Power Widget Aplikasi-Dengan aplikasi ini anda dapat memanager baterai android anda dikarenakan aplikasi ini merupakan sebuah manager daya baterai yang cukup profesional yang memiliki beberapa fitur utama seperti mode daya hemat,alihkan control,hemat cerdas dan pengujian daya tahan baterai.
5.Avast Battery Saver -Dengan menggunakan aplikasi dari avast battery saver anda dapat mengoptimalkan pengaturan smartphone android anda  menjadi pengaturan telepon pintar  seperti pengaturan kecerahan layar serta koneksi internet.Avast battery saver diklaim mampu menghemat daya baterai android mencapai 20%.
6.Du Battery Saver Power Doctor-Aplikasi ini menurut pengembangnya mudah digunakan dan sangat sederhana.Namun dapat mempertahankan ketahanan daya baterai android.Bagi pemakai android yang menginginkan ketahanan baterainya hingga mencapai 70% dapat mengupgrade aplikasi du battery saver power docktor ke persi pro.
7.Repair Battery life-Aplikasi ini memiliki teknologi ekslusif  khusus untuk meningkatkan daya tahan baterai smartphone android.
8.Clean Master speed booster-Aplikasi ini dapat membantu meningkatkan proses kinerja smartphone android dengan mengurangi dari beban RAM dan menghentikan aplikasi yang berjalan dilatar belakang.Namun secara tak disadari aplikasi ini juga mengurangi konsumsi baterai.
9.Battery Doctor/Battrery saver- Aplikasi ini mempunyai 27 pilihan bahasa.Dapat menampilkan rincian informasi mengenai penggunaan baterai,mampu mengisi ulang daya baterai lebih baik dan diklaim mampu meningkatkan daya tahan baterai android hingga 50%.
10.Battery Saver 2015-Aplikasi ini membantu dalam proses pengisian baterai android menjadi lebih cepat dan dapat mempeepanjang jangka waktu pemakaian smartphone android.
(dikelola dari berbagai sumber)

Demikianlah informasi mengenai aplikasi penghemat baterai android ini saya sampaikan untuk anda semua.Terima kasih


Artikel Terkait

Previous
Next Post »