Taukah anda ternyata untuk sekedar mengecek kesehatan jantung kita tidak harus pergi kerumah sakit/puskesmas/klinik dan pelayanan kesehatan lainnya?tips gampang mengecek kesehatan jantung ini bisa anda lakukan sendiri tanpa bantuan dokter maupun teman.
Tips gampang mengecek kesehatan jantung yang kali ini saya bagikan kepada anda hanyalah untuk memonitor kesehatan jantung anda.Tips ini memang bukan menjadi patokan untuk mengetahui kesehatan jantung anda.Tetapi tips ini menjadi sebuah langkah awal apabila anda peduli dengan jantung yang sehat.Tips gampang mengecek kesehatan jantung ini hanya untuk mengukur kecepatan dan jumlah denyut jantung anda.Mungkin sebagian dari anda pernah diajarkan oleh guru anda sewaktu sekolah dulu.
Berikut tips gampang mengecek kesehatan jantung anda,diantaranya;
Berikut tips gampang mengecek kesehatan jantung anda,diantaranya;
- Lakukanlah tips ini saat anda beristirahat seperti saat anda bersantai atau sebelum tidur.Letakanlah dua jari anda dipergelangan tangan anda,rasakan denyut nadi anda,kecepatan dan jumlah denyut nadi anda.Jantung normal akan berdenyut diatas 60 dan dibawah 100 kali per menit.
- Lakukanlah tips mengecek kesehatan jantung ini setelah anda berolahraga.Taukah anda denyut jantung normal setelah berolahraga 220 dikurangi usia anda?.Contohnya 220-40=180.Hasil tersebut adalah denyut jantung maksimal,jika anda mencapai angka tersebut dalam waktu singkat berarti anda kurang berolahraga sehingga kebugaran jantung anda rendah.
Demikian tips gampang mengecek kesehatan jantung semoga bermanfaat dan terima kasih atas kunjungannya di Dunia info dan tips.
EmoticonEmoticon